Rabu, 22 Februari 2012

cara mematikan komputer otomatis





Cara Mematikan Komputer Secara Otomatis Tanpa Menggunakan Software.

Tidak jarang setelah beraktifitas seharian kita merasa capek dan terkadang lupa mematikan komputer karena ketiduran. Hal itu menyebabkan terkadang komputer kita menjadi panas (over head) karena di hidupkan semalaman. Nah buat teman-teman yang sering mengalami hal tersebut ada sebuah Cara Mematikan Komputer Secara Otomatis sehingga di saat kita tertidur komputer akan mati dengan sendirinya sesuai timer waktu yang telah kita set. Dan yang perlu diketahui adalah Cara Mematikan Komputer Secara Otomatis ini tidak menggunakan software hanya menggunakan service yang ada di windows kita. Penasaran?





Langkah-Langkah Cara Mematikan Komputer Secara Otomatis.

Untuk melakukan Cara Mematikan Komputer Secara Otomatis teman teman bisa menggunakan cara yang mudah dan simple seperti di bawah ini :


  1. Klik Start > RUN
  2. Ketikan shutdown.exe -s -t 600 (Angka 600 adalah waktu yang kita set untuk Cara Mematikan Komputer Secara Otomatis, kita bisa merubah bilangan tersebut sesuai waktu yang kita inginkan).
  3. Klik OK
  4. Selesai


Sedikit Tambahan Cara Mematikan Komputer Secara Otomatis.

Selain perintah di atas ada beberapa perintah tambahan bila teman-teman memerlukannya. Jika teman-teman sedang menjalankan berbagai program yang kadang akan mengganggu proses shutdown, bisa beri tambahan perintah -f. Untuk emalkukan restart bisa memberikan perintah -r. Dan apabila kita sudah terlanjur menjalankan Cara Mematikan Komputer Secara Otomatis bisa membatalkannya dengan mengetikan shutdown.exe -a. Semoga bermanfaat, terima kasih sudah membaca Cara Mematikan Komputer Secara Otomatis.

0 komentar:

Posting Komentar